SALAM LESTARI! Lombok Tengah, 21 Februari 2021 – Direktur Jenderal KSDAE Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Ir. Wiratno, M.Sc melaksanakan kunjungan kerja ke TWA Gunung Tunak Desa Mertak Kecamatan Pujut Lombok Tengah. Turut serta mendampingi kunjungan beliau yakni Direktur PJLHK Dr. Nandang Prihadi, S. Hut., M.Sc., Plt. Direktrat KK Ratna Hendratmoko, S.H., M.Hum., Kasubdit PWA […]

Archive for February, 2021
DIRJEN KSDAE Dalam Ruang Diskusi Konservasi Bersama Keluarga Besar (Extended Family) BKSDA NTB
BKSDA NTB dalam Peluncuran Destinasi Ekowisata Bahari Gili Meno Kab. Lombok Utara
Lombok Utara, 01 Februari 2021 – “Sinergi” merupakan sebuah kata yang mudah untuk diucapkan namun dalam perjalanannya butuh effort yang tidak mudah. Tetapi tidak mudah bukan berarti tidak mungkin. Hal ini dibuktikan melalui kegiatan Peresmian Coral Garden Tahun 2020 oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan di Gili Meno Kab. Lombok Utara.